Resep Rendang Hitam

Bahan membuat Rendang Hitam

  • 180 gr daging sapi
  • 50 gr bawang putih (diblender)
  • 100 gr bawang merah (diblemder)
  • 4 batang serai
  • 100 gr jahe (diblender)
  • 50 gr lengkuas (diblender)
  • 50 gr cabai kering (diblender)
  • 50 gr kunyit (diblender)
  • 3 pototng gula merah
  • 2 helai daun kunyit
  • 4 helai daun limau purut (diiris)
  • 50 gr serbuk ketumbar
  • 1/2 biji kelapa (ambil santannya)
  • 100 gr serundeng

Cara Memasak Rendang Hitam
  1. Tumis bahan yang telah diblender hingga berbau harum.
  2. Kemudian masukkan cabai kering dan tumis lagi hingga berminyak.
  3. Masukkan santan bersama bahan-bahan lain. Aduk merata biarkan hingga mendidih.
  4. Kemudian masukkan daging dan masak hingga daging empuk dan kuahnya kental. Lalu sajikan dan rendang siap dinikmati.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Rendang Hitam"

Posting Komentar